TANJUNGPINANG (HAKA) – Basarnas Tanjungpinang merilis data korban kecelakaan Kapal Speed Boat SB Evelyn Calisca 01, tujuan Tanjungpinang terbalik di Perairan Guntung Kabupaten Indragiri Hilir, Riau, Kamis (27/4/2023).
Kepala Kantor Basarnas Tanjungpinang, Slamet Riyadi menyebutkan, total penumpang termasuk Kapten dan ABK Evelyn Calisca 01 berjumlah 78 orang.
“Dengan rincian 58 orang selamat, 11 jiwa meninggal dunia, dan 9 orang saat ini dalam pencarian (hilang),” tegas Slamet, Jumat (28/4/2023) pagi.
Menurutnya, data korban kapal cepat itu belum valid. Sebab, identitas para korban belum diketahui secara pasti. Untuk sementara Tim Rescue Pos SAR Tembilahan sedang melakukan koordinasi.
“Khususnya untuk memastikan jumlah penumpang kapal tersebut,” imbuhnya. (rul)
Adapun data sementara yang berhasil diidentifikasi korban selamat sebagai berikut:
1. Ika (P)
2. Dika (L)
3. Tia (P)
4. Safrudin (L)
5. Rahayu (P)
6. Kartika (P)
7. Arifal (L)
8. Zulkifli (L)
9. Eni (P)
10. Andre (L)
11. Nabila (P)
12. Fitri (P)
13. Andy (L)
14. Ida (P)
15. Haripan (L)
16. Nuriyah (P)
17. Fitra (L)
18. Heri Kiswanto (L)
19. Selvi Herianti (P)
20. Sarkawi (L)
21. Rahma Adinda (P)
22. Rezki Arianto (L)
23. Tofik (L)
24. Ria (P)
25. Rida (P)
26. Yogi (L)
27. Mega (P)
28. Sukirmawati (P)
29. Yuda P. (L)
30. Nisa (P)
31. Revan (L)
32. Nila (P)
33. Renanda
34. Resita
35. Rahmadina
36. Dahlia
37. Sharil
38. Khairul
39. Firmansyah
40. Abdul
41. Hendri
42. Syaudin
43. Mulyono
44. Sri Marliyah (P)
45. Desri juanda (L)
46. Zaiyin Malik (L/anak)
47. Zaid Umar Aldri (L/anak)
48. Zinedin Khalef Aldri (L/anak)
49. Nia Sari (P)
50. Andi Ridho Azmi (L)
51. Suci Estetika Sari (P)
52. Syahran (Kep) (L)
53. Reynanda Tambunan
54. Dahlia Sari
55. Trees Melani
56. Hadi Saputra
57. Elviwati
58. Makmur
Data penumpang yang meninggal dunia:
1. Rian (L)
2. Isyah Nursabila (P/anak)
3. Chalifa (P/anak)
4. Mikha Septia Nur Sakila (P/anak)
5. Desi (P)
6. Dini (P)
7. Cheazya Raisa (P)
8. Zalia Nafa (P)
9. Nadia (P)
* 3 orang lainnya belum diketahui identitasnya
*Sumber: Basarnas Tanjungpinang