Tak Pakai Masker, 33 Orang Terjaring Operasi Yustisi Polres Natuna
NATUNA (HAKA) - Polres Natuna menggelar Operasi Yustisi, Selasa (27/10/2020) tentang penerapan disiplin, dan penegakkan Peraturan Bupati (Perbup) Nomor 51 Tahun 2020, sebagai upaya...
Cek PCR di RSUD Natuna, Hamid Minta Bulan Depan Sudah Beroperasi
NATUNA (HAKA) - Bupati Natuna, Hamid Rizal melakukan sidak di RSUD Natuna, Selasa (27/10/2020).Hamid Rizal menyampaikan, sidak ini untuk melihat langsung alat PCR yang...
Mau Mekarkan Kelurahan Sedanau, Pansus C DPRD Natuna Konsultasi ke Setdaprov Kepri
NATUNA (HAKA) - Pansus C DPRD Kabupaten Natuna melakukan kunjungan kerja ke Kantor Gubernur Kepulauan Riau di Dompak, Senin (26/9/2020).Kunjungan kerja ini bertujuan, melakukan...
Tiba di Serasan, Mustamin-Derry Disambut Antusias Sahabat MuDe
NATUNA (HAKA) - Setelah melewati perjalanan laut, akhirnya pasangan sahabat MuDe tiba di Pelabuhan Serasan, Senin (26/10/2020) sore.Tidak ada perlakuan istimewa saat kedatangan. Pasangan...
Naik Kapal Bareng, Mustamin-Derry Sapa Penumpang Bukit Raya
NATUNA (HAKA) - Menggunakan KM Bukit Raya, pasangan Mustamin Bakri dan Derry Purnamasari, bersama rombongan menuju Pulau Serasan untuk menggelar kampanye dengan masyarakat, Senin...
Dianggap Berhasil Membuat Perda Anak, Pansus DPRD Natuna Kunker ke Pinang
NATUNA (HAKA) - Pansus A Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Natuna melakukan kunjungan kerja (kunker) ke Tanjungpinang, Jumat (23/10/2020).Kunjungan kerja dipimpin oleh Ketua...
Sekarang RSUD Natuna Punya Alat Swab, Sehari Bisa Periksa 50 Sampel
NATUNA (HAKA) - Direktur RSUD Kabupaten Natuna, dr. Imam Syafari mengatakan, awal bulan November 2020, perangkat Polymerase Chain Reaction (PCR) akan segera dioperasikan di...
Pesan Hamid Saat Melantik KNPI: Ke Depan Natuna Harus Dipimpin Anak Muda
NATUNA (HAKA) - Bupati Natuna, Hamid Rizal mengatakan menjadi kepala daerah di Natuna tidaklah mudah. Apalagi berbatasan langsung dengan negara luar. Untuk itu, Natuna...
Hasil Swab 9 Orang yang Kontak dengan Korban Covid-19 Dinyatakan Negatif
NATUNA (HAKA) - Juru Bicara Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kabupaten Natuna, Hikmat Aliansyah mengatakan, hasil swab 9 orang yang sampelnya dikirim beberapa waktu lalu...
Pansus C DPRD Natuna Belajar Situs Sejarah Melayu di Kabupaten Lingga
NATUNA (HAKA) - Pansus C DPRD Kabupaten Natuna, melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Lingga, Jumat (23/10/2020).Kunjungan dipimpin oleh Ketua Pansus C DPRD Natuna, Marzuki...