Satu Pasien Reaktif Covid-19 Meninggal Dunia di RSUD Natuna
NATUNA (HAKA) - Juru Bicara Pencegahan dan Penanganan Covid-19 Kabupaten Natuna, Hikmat Aliansyah mengatakan, pasien berinisial Z (56) yang mengalami sakit demam, batuk, pilek...
Bupati Hamid Apresiasi Kinerja Tim Gugus Tugas Pertahankan Natuna Zona Hijau Covid
NATUNA (HAKA) - Bupati Natuna, Hamid Rizal menyampaikan, di usia Natuna yang ke 21 tahun, kabupaten ini terus berbenah.Keberhasilan yang dicapai adalah hasil perjuangan...
Desa Pengadah yang Dipilih, UB Lanjutkan Program Doktor Mengabdi di Natuna
NATUNA (HAKA) - Universitas Brawijaya (UB) Malang, kembali menggelar kegiatan pemberdayaan masyarakat di Natuna tepatnya di Desa Pengadah, Kecamatan Bunguran Timur Laut.Ketua Program Doktor...
Peringati HUT Ke 21 Natuna, Hamid Rizal Paparkan Keberhasilan
NATUNA (HAKA) - Bupati Natuna, Hamid Rizal menghadiri rapat paripurna sempena peringatan HUT Ke 21 Kabupaten Natuna Tahun 2020, di Kantor DPRD Kabupaten Natuna,...
Pastikan Protokol Kesehatan Dijalankan, Komisi I DPRD Natuna Sidak ke Sekolah
NATUNA (HAKA) - Komisi I DPRD Natuna ingin memastikan, lembaga pendidikan di wilayah Natuna aman dari penularan Covid-19. Maka dari itu, untuk memastikan hal...
Ketua Komisi I DPRD Natuna Sidak Kesiapan Puskesmas Pulau Tiga
NATUNA (HAKA) - Menjelang beroperasinya kembali KM Bukit Raya di Natuna, Ketua Komisi I DPRD Natuna Wan Arismunandar inspeksi mendadak (sidak) di Puskesmas Kecamatan...
Sambut 21 Tahun Ulang Tahun Natuna, PMI Berhasil Kumpul 16 Kantong Darah
NATUNA (HAKA) - Palang Merah Indonesia (PMI) Cabang Kabupaten Natuna melaksanakan donor darah, di Kantor Bupati Natuna, Bukit Arai, Kamis (8/10/2020).Ketua PMI Cabang Natuna,...
Ngesti Pimpin Senam Sehat Bersama di Peringatan HUT Ke 21 Kabupaten Natuna
NATUNA (HAKA) - Menjelang Hari Ulang Tahun (HUT) Ke 21 Kabupaten Natuna, berbagai kegiatan digelar oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Natuna.Di antaranya kegiatan Senam Sehat...
Aksi Mahasiswa Natuna Berjalan Damai, Mahasiswa Tunggu Audiensi Lanjutan
NATUNA (HAKA) - Pengesahan Rancangan Undang Undang (RUU) Cipta Lapangan Kerja menjadi sorotan semua pihak, temasuk di Natuna.Ratusan mahasiswa, dari Aliansi Mahasiswa Natuna melakukan...
Komisi I DPRD Natuna Ingatkan Paslon Patuhi Protokol Kesehatan
NATUNA (HAKA) - Anggota Komisi I DPRD Natuna, Ibrahim mengingatkan para pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Natuna, untuk selalu memperhatikan protokol kesehatan dalam...