214 Jamaah Haji Pinang Tiba, Satu Masih Dirawat di RS Arab Saudi
TANJUNGPINANG (HAKA) - Sebanyak 214 Jamaah Haji (JH) asal Tanjungpinang, tiba di Pelabuhan Sribintan Pura (SbP) sekitar pukul 10:00 WIB tadi pagi.Kedatangan JH itu disambut...
Menurut Pemprov Pendaftaran CPNS 2018 Belum Jelas
TANJUNGPINANG (HAKA) - Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), hingga saat ini belum mendapat kejelasan untuk pembukaan pendaftaran CPNS 2018."Sampai sekarang kami belum dapat kejelasan...
Disparbud Wacanakan Lomba Baru di Dragon Boat Race
TANJUNGPINANG (HAKA) - Pelaksana tugas (Plt) Disparbud Kota Tanjungpinang, Raja Khalidin mengatakan, pada akhir Oktober 2018 mendatang pihaknya akan kembali menggelar Festival Internasional Dragon Boat...
Tak Mau Berisiko, Dispora Belum Buka Pendaftaran Gerak Jalan
TANJUNGPINANG (HAKA) - Penjabat (Pj) Wali Kota Tanjungpinang Raja Ariza, sudah menunjuk Dinas Pemuda dan Olaraga (Dispora) Kota Tanjungpinang sebagai penyelenggara gerak jalan tri...
DPRD Desak Pemprov Bubarkan BUMD, Gubernur Menolak
TANJUNGPINANG (HAKA) - Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) kerap menjadi sorotan.Dalam Paripurna Laporan Pertanggungjawaban Pemerintah (LPP) APBD 2017 lalu, Pansus...
Inspektorat Pemprov Ikut Melapor ke Polda Soal Plat Baja yang Hilang
TANJUNGPINANG (HAKA) - Kepala Inspektorat Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) Mirza Bahktiar berharap, Polda Kepri dapat mengusut tuntas kasus raibnya plat baja sisa pembangunan Jembatan...
KONI Batal Selenggarakan Gerak Jalan
TANJUNGPINANG (HAKA) - Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Tanjungpinang, Adnan mengatakan, sesuai dengan hasil rapat yang digelar pada Kamis (23/8/2018) lalu, bahwa gerak...
Baru Ketahuan, Ada 3 Bacaleg Mantan Terpidana Korupsi Daftar DPRD Kepri
TANJUNGPINANG (HAKA) - Tiga bakal calon legislatif (bacaleg) DPRD Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), terbukti pernah menjadi terpidana kasus korupsi. Sedangkan, satu bacaleg lainnya dinyatakan...
Warning! 164 Anak di Pinang Terkena Virus Campak dan Rubella
TANJUNGPINANG (HAKA) - Sejak tahun 2015 hingga Juli 2018 ini, Dinas Kesehatan Dan Keluarga Berencana (DKKB) Kota Tanjungpinang mencatat, sebanyak 164 anak yang terkena...
Ini Bentuk Beras Eceran yang Masuk Pinang, Harganya Rp 2.500 Per Bungkus
TANJUNGPINANG (HAKA) - Beras eceran atau sachetan seberat 200 gram, yang dijual dengan harga Rp 2.500 per bungkus, sudah masuk ke Tanjungpinang. Demikian disampaikan...