APBD P Kepri Tak Kunjung Rampung Dievaluasi, Kemendagri Pilih Tak Bersuara

TANJUNGPINANG (HAKA) - Satu bulan pasca-pengesahan APBD P Kepri tahun 2024 dalam rapat paripurna DPRD Kepri pada Rabu (14/8/2024) lalu. Sampai, saat ini, anggaran...

NasDem Ganti Pemain, Syarifah akan Jabat Wakil Ketua DPRD Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HAKA) - DPP Partai NasDem telah menerbitkan satu nama, yang akan menjabat sebagai Wakil Ketua II di DPRD Kota Tanjungpinang.Sekretaris DPD NasDem Tanjungpinang,...

Ada Kelas Internasional, Menkes Bangga dengan Poltekkes Tanjungpinang

TANJUNGPINANG (HAKA) – Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin, mengaku bangga dengan adanya kelas internasional di Politeknik Kesehatan (Poltekkes) Kementerian Kesehatan RI Tanjungpinang.Hal ini...

Sentuhan Program Ansar, Ubah Kawasan Akau Potong Lembu Jadi Lebih Modern

TANJUNGPINANG (HAKA) – Kawasan kuliner yang terkenal sejak dahulu di kota Tanjungpinang, Akau Potong Lembu kini jadi lebih modern usai direnovasi oleh Pemerintah Provinsi...

Bulan Depan Peserta CPNS Pemprov Mulai Tes SKD, Nilai Minimal 311 Poin

TANJUNGPINANG (HAKA) - Para peserta Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) di Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepri, akan jalani tes Standar Kompetensi Dasar (SKD) pada Oktober...

Akses Jalan Sudah Diaspal, Warga Perumahan Gesya Akui Kinerja Rahma

TANJUNGPINANG (HAKA) - Seluruh masyarakat yang tinggal di Perumahan Gesya Gurindam I dan Gesya II, serta warga Kampung Sidojasa mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih...

Seragam PNS dan PPPK Pemko Kembali Disamakan, Sekda: Tunggu Perwako

TANJUNGPINANG (HAKA) - Sekda Kota Tanjungpinang, Zulhidayat menyampaikan, Pemko akan menyamakan seragam PNS dan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) sesuai dengan aturan pemerintah...

Lomba Polisi Cilik Polresta Tanjungpinang, SDN 002 Bukit Bestari Raih Juara 1

TANJUNGPINANG (HAKA) - SDN 002 Bukit Bestari berhasil meraih juara 1, pada lomba polisi cilik yang digelar Satlantas Polresta, di Mal Tanjungpinang City Center...

Sempat Dipungut Jukir, Perpakiran di Kantor Disdukcapil Tak Beroperasi Lagi

TANJUNGPINANG (HAKA) - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Tanjungpinang, sempat memberlakukan tarif parkir bagi kendaraan roda dua maupun roda empat.Hanya saja, pemberlakukan...

Digelar Selama Dua Bulan, Liga Askot PSSI Tanjungpinang Resmi Dimulai

TANJUNGPINANG (HAKA) - Liga Asosiasi Kota (Askot) PSSI Tanjungpinang telah resmi dibuka oleh Exco Asprov PSSI Provinsi Kepri, Sevi, di Stadion Gelora Tri Buana...
example bannerSeedbacklink
Translate »
error: Content is protected !!