Untuk Memenuhi Kebutuhan, Pemko Bagikan 6.500 Bibit Cabai ke Warga
TANJUNGPINANG (HAKA) - Pemko Tanjungpinang melalui Dinas Pertanian, Pangan dan Perikanan (DP3) melakukan gerakan menanam cabai.Kepala DP3 Kota Tanjungpinang, Robert Lukman menyampaikan, gerakan itu...
Stok Hingga Januari 2025, Ada 3.000 Ton Beras SPHP akan Masuk Tanjungpinang
TANJUNGPINANG (HAKA) - Kepala Bulog Tanjungpinang, Arief Alhadihaq menyampaikan, saat ini persediaan beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) masih ada 650 ton."Di Gudang...
Digratiskan BUMD, Pedagang yang Daftar ke Pasar Encik Puan Perak Masih Sepi
TANJUNGPINANG (HAKA) - Meski BUMD Tanjungpinang sudah membuka pendaftaran secara gratis sejak Oktober 2024, namun hingga saat ini pedagang yang ingin berjualan di Pasar...
Kampung Madong Tanjungpinang, Destinasi Wisata Berbasis Edukasi
TANJUNGPINANG (HAKA) – Kota Tanjungpinang terkenal dengan ragam destinasi pariwisatanya, mulai dari budaya, alam, sejarah, kuliner, hingga religi dan agrowisata.Salah satu destinasi wisata yang...
Khawatir Soal Cuaca saat Distribusi Logistik, KPU Kepri Rutin Pantau BMKG
TANJUNGPINANG (HAKA) - Ketua KPU Provinsi Kepri, Indrawan Prabowo Susiloadi menyebut, tiap KPU di 7 Kabupaten/Kota di Provinsi Kepri akan mulai mendistribusikan surat suara...
BUMD: Akhir November Pedagang Ikan Mulai Jualan di Blok D Pasar Baru
TANJUNGPINANG (HAKA) - BUMD Tanjungpinang mulai merombak Pasar Baru atau Pasar Encik Puan Perak, terutama di Gedung D tepatnya pedagang khusus menjual ikan."Kita rehab...
Over Kapasitas, Rutan Tanjungpinang Pindahkan 50 Warga Binaan
TANJUNGPINANG (HAKA) - Akibat over kapasitas, Rumah Tahanan (Rutan) Kelas I Tanjungpinang, telah memindahkan 50 warga binaan sejak 2 bulan lalu.Kepala Rutan Kelas I...
Akibat Nilai Tukar Dolar, Harga Cabai Merah di Tanjungpinang Naik
TANJUNGPINANG (HAKA) - Berdasarkan hasil pemantauan bahan pokok di pasar tradisional oleh Disperdagin Kota Tanjungpinang, terdapat sejumlah bahan pokok yang mengalami kenaikan harga.Kepala Dinas...
Door to Door di Senggarang, Rahma Sambangi Ratusan Rumah Warga
TANJUNGPINANG (HAKA) - Calon Wali Kota Tanjungpinang, Rahma menggelar kampanye door to door di Senggarang, Sabtu (9/11/2024) pagi.Kehadiran mantan Wali Kota Tanjungpinang itu disambut...
Tokoh Masyarakat Pulau Penyengat Dukung Ansar untuk Kembali Pimpin Kepri
TANJUNGPINANG (HAKA) - Salah satu tokoh masyarakat Pulau Penyengat, Raja Al Hafiz, mendukung penuh agar Ansar dapat kembali memimpin Provinsi Kepri.Menurutnya, segala bentuk program...